YOLOFEST 2019, Suguhkan Konser Musik Masa Kejayaan Era 90-an

Lintas Bisnis.com Jakarta – YOLOFEST 2019, the big show day is coming, mengadakan konser yang diadakan di The Kasablanca (KOKAS) pada hari ini, 10 dan 11 Desember 2019. Ini akan menjadi moment yang ditunggu-tunggu oleh penikmat musik khususnya musik dengan nuansa nostalgia 90’s.

YOLOFEST dipastikan akan dapat menghipnotis audience yang akan datang untuk merasakan kembali masa kejayaan musik di era 90-an, serta membuat suasana di The Kasablanka Hall, Kuningan tempat YOLOFEST diselenggarakan semakin seru.

Line up performance yang akan tampil sesuai rencana akan ada : C+C MUSIK FACTORY, COLOR ME BAD dan ALL FOR ONE. Mereka C+C music factory sendiri sudah landing di Jakarta sejak, 8 Desember 2019. Sedangkan All for One dan Color me Bad sedikit berbeda schedule baru mendarat dijakarta tadi malam, 9 December 2019.

Untuk penampilan di hari pertama (Selasa, 10 Desember 2019) akan mengusung tema Disko 90’s YOLOFEST ingin mengajak audience untuk ber-disco ria yang dibuka dengan penampilan artis nasional sebagai opening show yaitu Ronaldisko dan Diskopantera.

Ciri khas unik dari musik yang dibawakan serta kostum bernuansa disko ala 90-an akan memanaskan crowd audience selama 90 menit. Dan akhirnya yang sudah pasti ditunggu-tunggu dan membuat euphoria penampilan pamungkas dari, C+C Music Factory yang akan tampil all out membawakan Iagu-lagu hits dunianya, diantara nya Gonna Make You Sweat, Do You Want To Get Funky dan sebagainya.

Di hari kedua, Rabu, 11 Desember 2018, YOLOFEST mengusung tema yang berbeda dengan hari pertamanya yaitu slow dan romantic Love, dengan penampilan pembuka dari grup musik legendaris nasional, P Project membawakan Iagu-lagu hits mereka yang biasa memparodikan lagu-Iagu grup musik internasional era 90-an, bernuansa komedi dengan lirik yang menggelitik 0/0 P Project.

Setelahnya YOLOFEST akan menampilkan COLOR ME BADD yang akan membaca romantic ambience dengan lagu andalannya seperti Close To Heaven, dan lagu lainnya. Dan terakhir yang tak kalah seru dan bakal membuat audience semakin ” Baper ” penampilan ALL 4 ONE dengan lagu nya yang lembut juga easy listening, sebut saja I Can Love You Like That, I Swear, 50 Much In Love dan masih banyak lagi.

SONNY LISTHON, GM dari REDSTONE selaku promotor event YOLOFEST 2019 ini mengatakan , “ Momen nostalgia seperti ini hanya bisa dirasakan di YOLO Fest 2019 10-11 Desember 2019 hari ini dan besok malam, bakal lebih seru diinikmati bersama orang terdekat dan terkasih jadi jangan lupa untuk dateng dan nonton YOLOFEST 2019,” ujarnya saat perscon hari ini di Kota Casablanca, Kuningan.

Keseruan YOLOFEST ini tak Iepas dari dukungan Bank BTN dan Le Minerale sebagai sponsor acara ini. ARTEK GROUP melalui RED STONE selaku penyelenggara YOLO Fest Optimis dapat mengulang kesuksesannya di tahun berikutnya untuk dapat melahirkan sebuah signature event yang menghibur serta kembali menghadirkan guest star yang tak kalah seru bahkan semakin menarik untuk dapat menghibur dan memanjakan para penikmat musik di Indonesia.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *